Hadiri Maulid Nabi Muhammad SAW, Danramil Plumpang Tuban Momentum Mencintai NKRI

    Hadiri Maulid Nabi Muhammad SAW, Danramil Plumpang Tuban Momentum Mencintai NKRI

    TUBAN, – Danramil 06 Plumpang Kodim 0811 Tuban Lettu Inf Santoso menghadiri acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 H, bertempat di Masjid Jami’ Hidayatulloh Desa Plandirejo Kecamatan Plumpang Kabupaten Tuban, Minggu Malam, (06/11/2022).

    Acara diawali dengan pembacaan Ayat suci Al Quran, Pembacaan Nahdom Maulud dan dilanjutkan tausiyah oleh Gus Miftah Maulana Habiburahman.

    Pada kesempatan itu Danramil 06 Plumpang Lettu Inf Santoso mengajak masyarakat menjaga kebersamaan dan kekompakan seluruh elemen masyarakat, termasuk TNI beserta Rakyat akan benar-benar menjadi vital bagi garda terdepan bangsa dan negara, vital untuk mengajak kita semua untuk cinta tanah air, sebagaimana yang diajarkan Rasulullah Muhammad SAW, ” ungkap Danramil.

    Lebih lanjut Danramil, pada tahun 2022 ini peringatan Maulid Nabi 1444 Hijriah mari kita jadikan momentum, dimana kita mengambil pelajaran untuk lebih mencintai tanah air NKRI.

    Tak hanya itu, Danramil juga mengajak masyarakat Plumpang untuk mendoakan bangsa indonesia agar tetap bersatu dan bersatu walaupun berbagai suku bangsa.

    “Energi bersama-sama mendatang untuk kekuatan bangsa dan negara, serta kekuatan tersebut harus dijaga bersama-sama untuk terakumulasi menjadi energi masa depan yang berkesinambungan demi terciptanya NKRI lebih beradab, lebih berakhlaqul karimah, lebih mengutamakan menjaga persatuan dan kesatuan dari pada kepentingan pribadi atau kelompok atau golongan, ” harap Danramil

    Jika hal tersebut bisa terjaga, sambung Danramil, akan menjadi salah satu penopang utama terbesar untuk kemajuan bangsa dan negara mendatang, dengan kekuatan cinta tanah air secara bersama-sama dan solid.(Pendim0811)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil Montong Tuban Bersama Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Pimpin Upacara Bendera di SMAN 1 Kenduruan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Polri Menyelamatkan Anak yang Dijual Ayahnya untuk Foya-Foya
    Kabag Penum Divhumas Polri Pimpin Pelaksanaan E Learning Kehumasan di Polda Jatim
    Bakamla RI Serta Tim SAR Gabungan Selamatkan Korban Mati Mesin di Selat Nerong
    Dandim 0811 Pimpin Ziarah Nasional Di TMP Ronggolawe Tuban
    Untuk Meningkatkan Hubungan Yang Erat Dan Harmonis, Kodim 0811/Tuban Menggelar Kegiatan Pembinaan Dan Pemberdayaan Dengan Keluarga Besar TNI
    Tingkatkan Hubungan Baik Dengan Masyarakat, Anggota Makodim 0811/Tuban Olahraga Voly Bersama Warga Asmoro Qondi
    https://korem082.mil.id/ciptakan-lingkungan-yang-asri-babinsa-koramil-0811-20-grabagan-karya-bakti-bersama-masyarakat/
    Pembakaran Motor Warga Oleh Oknum Perguruan Silat, Polres Tuban Amankan 5 Terduga Pelaku
    Batituud Koramil 0811/09 Jatirogo Tuban Bersama Forkopimka Selesaikan Permasalahan Di Desa
    Sinergitas Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Kapolres Siap Sukseskan Pilkada Serentak Tahun 2024 Di Wilayah Kabupaten Tuban Dengan Kondusif
    Untuk Meningkatkan Hubungan Yang Erat Dan Harmonis, Kodim 0811/Tuban Menggelar Kegiatan Pembinaan Dan Pemberdayaan Dengan Keluarga Besar TNI
    Sigap, Cepat Dan Tanggap, Babinsa Koramil 0811/03 Semanding Bersama warga Bahu-Membahu Padamkan Api Yang Membakar Lahan Perhutani
    Sukseskan Pilkada 2024, Kodim 0811/Tuban Menggelar Sosialisasi Pengawasan Pemilihan Serentak Tahun 2024 Tentang Netralitas Kepala Desa Se-Kabupaten Tuban
    Tingkatkan Kedisiplinan Siswa, Babinsa Koramil 0811/15 Jenu Latihkan PBB SMK Al-Hidayah
    Babinsa Koramil 0811/08 Widang Tuban Bedah Rumah Tidak Layak Huni Milik Ibu Jasminah
    Babinsa Koramil 0811/06 Plumpang Amankan Kenaikan Sabuk Putih Warga PSHT Tuban
    Ulang Tahun Ke-75, Polwan Polres Tuban Gelar Aksi Sosial Donor Darah 
    Penuhi Kebutuhan Air Bersih, Babinsa Koramil 0811/14 Kerek Salurkan 2 Tangki Air

    Ikuti Kami