Jalin Erat Kekompakkan Sesama Prajurit, Kodim Latihan Bola Voly Bersama Koramil 0811/15 Jenu Tuban

    Jalin Erat Kekompakkan Sesama Prajurit, Kodim Latihan Bola Voly Bersama Koramil 0811/15 Jenu Tuban

    TUBAN, – Kodim Merupakan Satuan Teritorial Yang Mempunyai Tugas Dan Fungsi Kewilayahan Yang Dituntut Untuk Memiliki Fisik Yang Prima Guna Menunjang Kegiatan Dan Kebersamaan Antar Sesama Prajurit, Kodim 0811/Tuban Menggelar Olahraga Bola Voly Bersama Koramil Jajaran Bertempat Di Lapangan Makoramil 0811/15 Jenu Kecamatan Jenu Kabupaten Tuban. Selasa, (23/07/2024).

    Dandim 0811/Tuban Letkol Inf Dicky purwanto S.Sos., M.I.P., menyampaikan bahwa olahraga bersama bola voli ini di laksanakan selain sebagai upaya pembinaan satuan serta untuk menjaga kesehatan tubuh agar tetap bugar dan siap untuk menjalankan aktifitas di wilayah.

    “Kegiatan seperti ini bukan semata-mata mencari kemenangan, melainkan sebagai ajang silaturahmi antar anggota, juga untuk mencari bibit-bibit  pemain bola voli yang handal dan berprestasi”, Tuturnya.

    Lanjutnya, kegiatan olahraga ini bertujuan untuk meningkatkan kekompakkan antar sesama jajaran TNI diwilayah Kabupaten Tuban serta untuk membakar lemak didalam tubuh.

    “Olahraga Bola Voli dapat memberikan manfaat yang baik bagi kesehatan tubuh”, Pungkas Dandim. (Farozich)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Perkuat Sinergitas TNI-Polri, Dandim 0811...

    Artikel Berikutnya

    TNI Manunggal Dengan Rakyat, Karya Bakti...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Polri Bongkar Sindikat Judi Online yang Dikendalikan Warga Negara Asing, Perputaran Uang Capai Rp 685 M
    Dukung Fasilitas Kesejahteraan Prajurit, Kasad Resmikan Mess Pati Wahidin dan Mess Tower F Pejambon
    Bakamla RI Tangkap Kapal Bermuatan Nikel di Perairan Sulawesi Tenggara

    Ikuti Kami