Pantau Keamanan TPS, Babinsa dan Bhabinkamtimas Montong Tuban Laksanakan Patroli

    Pantau Keamanan TPS, Babinsa dan Bhabinkamtimas Montong Tuban Laksanakan Patroli

    TUBAN, – Babinsa Koramil 19 Montong Kodim 0811 Tuban bersama Bhabinkmatibmas melaksanakan patroli ke TPS – TPS dalam rangka menigkatkan kewaspadaan proses pemilihan Kepala Desa di Desa Sumurgung Kecamatan Montong Kabupaten Tuban. Kamis (27/10/2022)

    Di Jelaskan Babinsa Desa Sumurgung Serda Adisva Kus Eko bahwa Kabupaten Tuban saat ini menyelenggarakan pemilihan kepala desa secara serentak. Pemilihan akan diselenggarakan di 47 desa.

    Total tempat pemungutan suara sebanyak 310, setiap TPS dibatasi 500 orang pemilih. salah satunya Pilkades di Desa Sumurgung Kecamatan Montong.”jelasnya.

    Lanjut Babinsa mengingatkan bahwa pemilihan kepala desa merupakan bagian dari proses demokrasi.

    “Dia mengatakan siapapun yang nanti menang maupun kalah tetap merupakan kader terbaik. Masyarakat diminta jangan bersikap fanatik.”ungkap Adisva

    Babinsa bersama Bhabinkamtibmas setempat mengimbau petugas, panitia, dan aparatur sipil negara menjaga netralitas untuk menciptakan pemilihan yang damai.

    “Setiap tempat pemungutan suara akan dijaga dua anggota Polri dan TNI, linmas dan Satpol PP.”imbuhnya

    Mudah-mudahan berjalan sesuai harapan, Tidak ada keributan dari Cakades yang kalah. Mereka telah berkomitmen untuk siap menang dan kalah serta mendeklarasikan damai, ”pungkasnya.(Pendim0811)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Polres Tuban Beri Pengamanan Pilkades Serentak,...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0811 Tuban Bersama Kapolres Tinjau...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Netralitas TNI Harga Mati, Pesan Dandim Kepada Seluruh Babinsa Jajaran Kodim 0811/Tuban
    Hendri Kampai: Petani Untung, Swasembada Pangan Pasti Tercapai
    Memperingati Hari Ibu, Persit KCK Cabang XXXV Kodim 1710/Mimika Gelar Lomba Voli
    Mobil Listrik Indonesia: Amati, Tiru, Modifikasi, dan Dibiayai Pemerintah, Pasti Jadi

    Ikuti Kami