25 KK Terima BLT Dana Desa Brangkal Kecamatan Parengan Tuban

    25 KK Terima BLT Dana Desa Brangkal Kecamatan Parengan Tuban

    TUBAN, – Warga desa Brangkal sebanyak 25 KK hari ini menerima bantuan salah satunya Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Tahap 1 Ta. 2023 yang dilaksanakan di Balai Desa Brangkal Kec. Parengan Kab. Tuban, Sabtu (18/3/2023).

    Sebagai salah satu sarana Komsos (Komunikasi Sosial), Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Koptu Yatono bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan pengawalan dan pendampingan penyaluran bantuan untuk masyarakat kepada 25 warga yang menerima.

    Dalam kesempatan tersebut Babinsa Koptu Yatono berharap, kepada warga yang menerima Bantuan langsung tunai dana desa (BLT DD) dapat mempergunakan sebaik-baiknya ditengah
    kondisi ekonomi sperti ini.

    “Saya berharap penyaluran bantuan dana desa ini bisa tepat waktu dan tepat sasaran, ”

    Ibu Yatmi (57 TH) mengataka, berapapun bantuan yang diterima kita syukuri, ini merupakan salah satu upaya pemerintah untuk membantu meringankan masyarakat kurang mampu.

    “Alkhamdulillah bantuan ini bisa mencukupi kebutuhan sehari-hari, ” Tandasnya. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    3 Pilar Koramil 0811/19 Montong Tuban Dampingi...

    Artikel Berikutnya

    Pesan Danramil 0811/06 Plumpang : Vaksinasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Irjen TNI Buka Pelatihan BHD dan Screening Jantung Bagi Personel TNI
    Polri Menyelamatkan Anak yang Dijual Ayahnya untuk Foya-Foya
    Kabag Penum Divhumas Polri Pimpin Pelaksanaan E Learning Kehumasan di Polda Jatim
    Dandim 0811 Pimpin Ziarah Nasional Di TMP Ronggolawe Tuban
    Sinergitas Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Kapolres Siap Sukseskan Pilkada Serentak Tahun 2024 Di Wilayah Kabupaten Tuban Dengan Kondusif
    Jalin Erat Kekompakkan Sesama Prajurit, Kodim Latihan Bola Voly Bersama Koramil 0811/15 Jenu Tuban
    https://korem082.mil.id/ciptakan-lingkungan-yang-asri-babinsa-koramil-0811-20-grabagan-karya-bakti-bersama-masyarakat/
    Pembakaran Motor Warga Oleh Oknum Perguruan Silat, Polres Tuban Amankan 5 Terduga Pelaku
    Batituud Koramil 0811/09 Jatirogo Tuban Bersama Forkopimka Selesaikan Permasalahan Di Desa
    Rayakan HUT TNI Ke-79, Kodim 0811/Tuban Melaksanakan Kegiatan Karya Bakti TNI Di Lingkungan Makam Waliyullah Maulana Ibrahim Asmoro Qondi
    Ribuan Pelajar Datangi Markas Kodim 0811/Tuban Dalam Rangka Mengikuti Lomba PBB Memperingati HUT Ke-79 TNI
    Sinergitas Komandan Kodim 0811/Tuban Bersama Kapolres Siap Sukseskan Pilkada Serentak Tahun 2024 Di Wilayah Kabupaten Tuban Dengan Kondusif
    Untuk Meningkatkan Hubungan Yang Erat Dan Harmonis, Kodim 0811/Tuban Menggelar Kegiatan Pembinaan Dan Pemberdayaan Dengan Keluarga Besar TNI
    Tingkatkan Kedisiplinan Siswa, Babinsa Koramil 0811/15 Jenu Latihkan PBB SMK Al-Hidayah
    Babinsa Koramil 0811/08 Widang Tuban Bedah Rumah Tidak Layak Huni Milik Ibu Jasminah
    Babinsa Koramil 0811/06 Plumpang Amankan Kenaikan Sabuk Putih Warga PSHT Tuban
    Ulang Tahun Ke-75, Polwan Polres Tuban Gelar Aksi Sosial Donor Darah 
    Penuhi Kebutuhan Air Bersih, Babinsa Koramil 0811/14 Kerek Salurkan 2 Tangki Air

    Ikuti Kami